MAN 2 Tasikmalaya Raih Perunggu di Kompetisi Sains International Africa Science Buskers Festival 2020
Tiga tim siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Tasikmalaya mengukir prestasi internasional. Ketiganya meraih penghargaan pada ajang Africa Science Buskers Festival 2020. Karena pandemi, kompetisi ini digelar secara daring pada 28-29 Agustus 2020. Tim 1 meraih medali perunggu (bronze). Selain itu, ketiga tim ini juga… Read More